Nannerl

Seorang pensiunan dokter mata spesialis & dosen berusia 78 tahun yang sangat gaptek, berhasil melakukan transisi bisnis konvensionalnya ke digital & mampu meningkatkan efisiensi pada bisnisnya.

Klien

Nannerl

Tipe

Individu

1

Latar Belakang

Berkenalan dengan ibu Nannerl Pakasi. Salah satu alumni di program Vuturi Digital yang sangat menginspirasi.

Beliau merupakan seorang pensiunan dosen & dokter spesialis mata di kota malang. Di usianya 78 tahun, beliau masih tetap produktif dalam membangun bisnisnya yang menjual produk teknologi untuk industri kesehatan.

2

Tantangan

Di 2020, beliau bertemu dan berkonsultasi dengan tim kami secara online. Beliau menjelaskan bahwa di usia-nya ke 78 tahun, beliau menghadapi satu tantangan besar dalam bisnis-nya yang semakin menurun karena beliau masih terus berfokus membangun bisnis-nya dengan cara konvensional.

Melihat tantangan tersebut, beliau terus berpikir mencari solusi dan menemukan strategi terbaik yang lebih efektif dan efisien di era digital hari ini, tanpa harus banyak mengandalkan kekuatan fisik.

Beliau sangat tertarik melihat bagaimana proses awal beliau dapat bertemu dengan Vuturi Digital secara digital, yang dirasakan sangat efektif dan efisien.

Sehingga, beliau memutuskan membuka diri untuk belajar dengan Vuturi Digital untuk membantunya dapat melakukan hal tersebut ke dalam bisnis-nya.

Meskipun sangat gaptek, beliau percaya bahwa Vuturi Digital adalah solusi terbaik yang dapat membantu mencapai tujuannya.

3

Solusi

Setelah berkonsultasi selama 1 jam bersama Tim Vuturi Digital dan memutuskan untuk bergabung ke dalam program Vuturi Digital.

Bu Nannerl yakin dan percaya bahwa dengan teknologi yang ada di era digital hari ini dapat membantu bisnis beliau bertumbuh lebih efektif dan efisien. Dan, juga bisa mengubah proses bisnis-nya yang selama ini berjalan secara manual menjadi lebih ter-sistematis.

4

Hasil

Dengan meng-implementasikan ilmu dan strategi yang diajarkan dalam program Vuturi Digital.

Hari ini ibu Nannerl mampu melakukan transformasi bisnis dari konvensional ke digital. Ibu Nannerl bukan hanya mampu melakukan efisiensi pada bisnisnya yang semula melakukan proses pengenalan produk secara manual dan berulang kepada calon customer, sekarang dapat digantikan oleh sistem.

ibu Nannerl juga mampu melakukan proses negosiasi hingga terjadinya pembelian yang dilakukan sepenuhnya secara digital tanpa harus bertemu secara offline.

Meskipun dengan tantangan yang dihadapi oleh ibu Nannerl di usia 78 tahun, baik dari kemampuan secara fisik dan kecepatannya dalam menerima informasi baru yang tidak secepat generasi muda.

Tim Vuturi Digital berhasil membantu Ibu Nannerl mencapai tujuannya dalam membuat proses marketing bisnisnya menjadi lebih efisien. Dan, juga dapat memanfaatkan sosial media marketing untuk menjangkau lebih banyak calon customer potensial baru yang lebih massive ke dalam bisnisnya.

5

Kesimpulan

Ibu Nannerl yang diawal mengalami tantangan dalam bisnisnya yang semakin menurun karena kurang beradaptasi pada perkembangan teknologi dan bisnis di era digital.

Setelah bergabung dengan program Vuturi Digital, beliau berhasil melakukan transformasi bisnisnya ke digital. Dengan bantuan teknologi, dia berhasil meningkatkan efisiensi dan efektivitas bisnisnya, mulai dari proses pengenalan produk hingga negosiasi dan pembelian, semua dilakukan secara digital.

Meskipun tidak mudah di usia-nya 78 tahun bagi bu Nannerl untuk mampu menyerap informasi baru dengan cepat jika dibandingkan dengan generasi muda, namun Ibu Nannerl berhasil membuktikan mampu mencapai tujuannya dengan bantuan Tim Vuturi Digital, yang membuat proses pemasaran bisnisnya jadi lebih efisien dan bisa menjangkau lebih banyak pelanggan potensial dengan kekuatan sosial media marketing.

Sekarang Giliran Anda

Apakah Anda mau bertumbuh dan membangun bisnis digital yang menguntungkan?

© VD1.0. Vuturi – Saatnya Bertumbuh